Spesifikasi dan Update Harga Terbaru LG Leon LTE H324

admin

Spesifikasi dan Update Harga Terbaru LG Leon LTE H324 – Perkembangan smartphone di Indonesia tidak ada habisnya hampir setiap bulan para vendor ponsel cerdas ini selalu memberikan inovasi produk- produk yang sangat baik. LG merupakan vendor yang cukup ternama di pangsa pasar Indonesia pada bulan kemarin telah merilis ponsel terbaru mereka yaitu LG Leon LTE H324. LG Leon LTE H324 merupakan smartphone dengan desain khusus dan target penjualan untuk kalangan kelas menengah. Harga LG Leon LTE H324 sekitar Rp 1jutaan hal ini di prediksi akan mampu bersaing di tengah ketatnya persaingan smartphone. Bagi anda yang ingin membeli LG Leon LTE H324 dan ingin lebih tahu tentang Spesifikasi LG Leon LTE H324, Harga LG Leon LTE H324, dan Kelebihan Kekurangan LG Leon LTE H324 akan kami bahas di pusathargahp.



Desain LG Leon LTE H324
Dalam segi desain LG Leon LTE H324 sangat begitu kokoh dan terlihat menarik dengan ukuran layar 4.5 inci sehingga anda lebih nyaman saat anda menggeggam. Apalagi dalam segi ukuran dan juga ketebalan di LG Leon LTE H324 memiliki ukuran 129.9 x 64.9 x 10.9 mm dan berat 140gram yang membuat ponsel ini dalam segi desain berkualitas.

Display LG Leon LTE H324
Tampilan kejernihan dan gambar tajam sangat di tentukan oleh display pada suatu smartphone dan di LG Leon LTE H324 menggunakan teknologi layar tipe IPS LCD capacitive touchscreen yang mampu menghasilkan 16juta warna selain itu resolusinya yang tinggi 480 x 854 pixels.

Hardware LG Leon LTE H324
Spesifikasi seperti hardware pada smartphone memiliki peranan yang sangat penting dan di LG Leon LTE H324 menggunakan prosesor Quad-core 1.2 GHz Cortex-A53 dan juga chipset Qualcomm MSM8916 Snapdragon 410 dan kombinasi RAM sebesar 1G membuat ponsel LG ini memiliki kecepatan pada saat anda gunakan untuk bermain game, internet atau video. Kecepatan akses pada smartphone merupakan hal yang sangat di idam- idamkan bagi para pengguna ponsel cerdas.

Dalam OS di LG Leon LTE H324 menggunakan Android OS, v5.0.1 (Lollipop) yang sangat berkelas dan anda bisa mendownload aplikasi- aplikasi penting melalui Play Store yang disediakan secara gratis. Anda juga bisa menginstal aplikasi BBM atau media chatting lainnya yang sesuai dengan selera anda. LG Leon LTE H324 memiliki kamera belakang 5MP yang sudah memiliki fitur teknologi Autofocus, LED flash, Geo-tagging, touch focus, face detection dan untuk namun untuk disayangkan bahwa kamera depan di LG Leon LTE H324 masih VGA. Bagi anda yang sering menyimpan data di LG Leon LTE H324 menggunakan memori internal 8G dan jika masih kurang anda bisa menambahkan MicroSD maksimal 32GB. Berikut ini merupakan Spesifikasi dan Update Harga Terbaru LG Leon LTE H324:

Harga Terbaru LG Leon LTE H324
Harga Terbaru LG Leon LTE H324 sekitar Rp 1.675.000,00
Harga Bekas LG Leon LTE H324 sekitar Rp 1.400.000,00

Spesifikasi LG Leon LTE H324

Dimensi
129.9 x 64.9 x 10.9 mm
Berat
140 g
Layar
4,5 inci, IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors
Memori
Card Slot: microSD, up to 32 GB
Internal: 8GB, 1 GB RAM
Kamera
Primer: 5 MP, autofocus, LED flash, Geo-tagging, touch focus, face detectio
Sekunder: VGA
Video
Ya, 1080p@30fps
OS
Android OS, v5.0.1 (Lollipop)
Baterai
Li-Ion 1900 mAh battery
Prosesor
Quad-core 1.2 GHz Cortex-A53
Chipset
Qualcomm MSM8916 Snapdragon 410
GPU
Adreno 306
Fitur
WLAN: Wi-Fi 802.11 b/g/n, hotspot
Bluetooth: v4.1, A2DP, LE
Radio: FM radio with RDS
Kelebihan LG Leon LTE H324
• Prosesor Quad-core 1.2 GHz Cortex-A53
• Os Android OS, v5.0.1 (Lollipop)

Kekurangan LG Leon LTE H324
• Kamera depan masih VGA
• Daya baterai masih 1900 mAh

Demikian merupakan Spesifikasi dan Update Harga Terbaru LG Leon LTE H324 semoga dengan ulasan ini dapat memberikan manfaat yang baik bagi anda yang sedang membutuhkan ponsel cerdas dengan harga Rp 1jutaan. LG Leon LTE H324 termasuk kedalam smartphone daftar harga sekitar Rp 1jutaan dengan kamera 5MP yang juga memiliki kelebihan yang lain. Namun sangat disayangkan dengan populernya foto selfie kamera depan pada LG Leon LTE H324 masih menggunakan VGA sehingga hasil jepretan masih kurang begitu tajam (Baca: Spesifikasi, Harga Terbaru LG Magna H502F, Smartphone Baru Kamera 8MP).

0 komentar:

Posting Komentar