Terbaru: Spesifikasi dan Harga Lenovo S90 Livo, Ponsel Android KitKat RAM 2G

admin

Terbaru: Spesifikasi dan Harga Lenovo S90 Livo, Ponsel Android KitKat RAM 2G - Lenovo merupakan perusahaan besar yang selalu memberikan inovasi terbaru sesuai dengan perkembangan teknologi informasi sekarang dan Lenovo mengeluarkan produk baru ialah Lenovo S90 Livo. Lenovo S90 Livo dikeluarkan pada bulan Januari yang lalu dan dikeluarkan di Indonesia pada bulan berikutnya yaitu Februari 2015. Lenovo S90 Livo memiliki desain yang cukup menarik dan terlihat elegant karena terlihat tipis. Bagi anda yang penasaran akan tentang Lenovo S90 Livo berikut ini merupakan Spesifikasi dan Harga Lenovo S90 Livo yang lengkap dengan Kelebihan Kekurangan.



Desain Lenovo S90 Livo
Lenovo S90 Livo memiliki desain yang cukup menarik dan memiliki dimensi ketebalan 146x 71.7 x 6.9mm dan memiliki berat 129gram. Dalam segi desain dan casing Lenovo S90 Livo menggunakan almunium sehingga terlihat kokoh ponsel ini pada saat anda genggam.

Display Lenovo S90 Livo
Dalam segi display, Lenovo S90 Livo menggunakan layar sebesar 5 inci dan memiliki resolusi yang cukup tinggi mencapai 720 x 1280 pixels dan didukung dengan 16 juta warna. Kualitas gambar merupakan hal yang sangat penting dan Lenovo S90 Livo menggunakan tipe Super AMOLED capacitive touchscreen.

Hardware Lenovo S90 Livo
Lenovo S90 Livo menggunakan dapur pacu prosesor Quad-core 1.2 GHz Cortex-A53 dan chipset Qualcomm MSM8916 Snapdragon 410 yang terlihat sangat bagus apalagi dikombinasikan dengan RAM sebesar 2G. Dalam segi grafis, Lenovo S90 Livo menggunakan GPU Adreno 306 yang membuat gambar ponsel pintar anda menjadi lebih jernih.Lenovo S90 Livo menggunakan sistem operasi Android OS, v4.4.4 (KitKat) yang sangat bagus dalam segi fitur dan tampilan menu.

Bagi anda yang menyukai fotografi dan juga merekam video, di Lenovo S90 Livo menggunakan Kamera Belakang sebesar 13MP dan dengan dukungan fitur teknologi autofocus, LED flash,autofocus, LED flash, 1/3.2'' sensor size, 1.4µm pixel size, geo-tagging, touch focus, face detection, HDR dan untuk Kamera Depan bagi anda yang menyukai selfie menggunakan Kamera sebesar 8MP. Dengan besar kamera depan 8MP membuat foto selfie anda menjadi berkualitas dan bening, apalagi dilengkapi dengan fitur autofocus danLED flash. Berikut ini merupakan ulasan Terbaru: Spesifikasi dan Harga Lenovo S90 Livo, Ponsel Android KitKat RAM 2G:

Harga Terbaru Lenovo S90 Livo
Harga Terbaru Lenovo S90 Livo sekitar Rp 3.250.000,00
Harga Bekas Lenovo S90 Livo sekitar Rp 2.800.000,00

Spesifikasi Lenovo S90 Livo

Dimensi
146 x 71.7 x 6.9 mm
Berat
129 g
Layar
5,0 inci, Super AMOLED capacitive touchscreen
Memori
Card Slot: -
Internal: 32 GB, 2 GB RAM
Kamera
Primer: 13 MP, 4208 x 3120 pixels, autofocus, LED flash, 1/3.2'' sensor size, 1.4µm pixel size, geo-tagging, touch focus, face detection, HDR
Sekunder: 8 MP, autofocus, LED flash
Video
Ya, 1080p@30fps
OS
Android OS, v4.4.4 (KitKat)
Baterai
Non-removable Li-Ion 2300 mAh battery
Prosesor
Quad-core 1.2 GHz Cortex-A53
Chipset
Qualcomm MSM8916 Snapdragon 410
GPU
Quad-core 1.2 GHz Cortex-A53
Fitur
WLAN: Wi-Fi 802.11 b/g/n, hotspot
Bluetooth: ya
Radio: FM radio  

Kelebihan Lenovo S90 Livo
• Desain mirip iPhone
• Sudah tersedia fitur 4G LTE
• Kamera depan dan belakang berkualitas baik
• Memori internal 32G

Kekurangan Lenovo S90 Livo
• Baterai Non-removable Li-Ion 2300 mAh battery
• Tidak ada pelindung layar

Demikian merupakan Terbaru: Spesifikasi dan Harga Lenovo S90 Livo, Ponsel Android KitKat RAM 2G di pusathargahp semoga dengan ulasan ini dapat bermanfaat bagi anda yang ingin membeli ponsel pintar Harga 3-4jutaan. Dalam segi prosesor, Lenovo S90 Livo memiliki kekuatan yang standar dan terbilang biasa namun dalam segi kualitas hasil bisikan kamera terlihat sangat bagus dan berkualitas tinggi (Baca: Spesifikasi dan Update Harga Lenovo P70, Ponsel Cerdas Baterai 4000 mAh).

0 komentar:

Posting Komentar